HEADLINE

Megawati Hangestri Pertiwi & Dio Novandra: Kisah Cinta Atlet yang Menginspirasi

  • Jumat, 25 April 2025
  • 0 Comments

  queennews.id – Megawati Hangestri Pertiwi, atau yang akrab disapa Megatron, atlet voli kebanggaan Jember, akan segera melangkah ke jenjang pernikahan dengan kekasihnya, Dio Novandra Wibawa, atlet selam nasional. Kabar bahagia ini mengejutkan publik setelah pertama kali mencuat melalui siaran langsung rekan satu timnya di Red Sparks, Jung Ho-young. Cinta yang Bertahan Jarak Jauh Mereka […]